Rabu, 31 Mei 2017

Mengatur BANWIDTH di Wireless Access Point ( TP LINK )

Mengatur BANWIDTH  di Wireless Access Point ( TP LINK )

Pengertian Bandwidth

Bandwidth adalah suatu nilai kunsumsi transfer data yang dihitung dalam bit/detik atau yang biasanya di sebut dengan bit per second (bps), antara server dan client dalam waktu tertentu. Atau definisi bandwidth yaitu luas atau lebar cakupan frekwensi yang dipakai oleh sinyal dalam medium transmisi. Jadi dapat disimpulkan bandwidth yaitu kapasitas maksimum dari suatu jalur komunikasi yang dipakai untuk mentransfer data dalam hitungan detik. Fungsi bandwidth adalah untuk menghitung transaksi data.


Langkah-langkah untuk mengatur BANDWIDTH :

Pertama kamu harus masuk terlebih dahulu dalam Wireless Router, lalu pilih SERVICE BANDWIDTH untuk mengatur bandwidthnya pada gambar dibawah ini

lalu pilih SERVICE BANDWIDTH untuk mengatur bandwidthnya  
pilih ENABLE 
IP Range : IP yang diberikan pada client
Egress Bandwidth : kecepatan upload file (isikan terserah kalian)
Ingress : kecepatan donwload (isikan terserah kalian)
lalu klik SAVE
Kita setting Bandwidth Control Settings
Enable Bandwidth Control : beri tanda centang
Line Type : pilih ADSL
Egress Bandwidth : kecepatan upload file (isikan terserah kalian)
Ingress : kecepatan donwload (isikan terserah kalian)
lalu klik SAVE

Limited bandwidth sudah berhasil dibuat pada gambar dibawah ini
Hasilnya bisa kalian tes menggunakan website penyedia pengukur kecepatan bandwidth
contoh pada gambar dibawah ini

SELESAI,, Mudah bukan...Silahkan kalian coba




0 komentar:

Posting Komentar